Kelas : 2A dan 2B
Materi Pokoko : Perilaku Terpuji ( Kerjasama dan Tolong-Menolong )
KD : 3.1 Memahami Sikap Kerjasama dan Saling Tolong-Menolong
MATERI AJAR
A. Kerja sama
Pekerjaan yang dilakukanbersama-sama itu indah.
Kerja sama dengan anggota keluargamembantu
pekerjaan orang tua di rumah.
Kerja sama dengan teman-temanmengerjakan tugas
sekolah.
Dapatkah kamu memberi contoh, pekerjaan yang
sebaiknya dikerjakan bersama teman?
Dapatkah kamu memberi contoh pekerjaan yang
tidak
boleh dilakukan dengan bekerja sama?
B. Tolong Menolong
Jika kita melihat orang lain dalam kesulitan atau kesusahankita harus
menolongnya.
Jika ada orang minta tolong, kita juga harus menolongnya.
Memberikan bantuan dan pertolonganadalah perbuatan yang mulia.
Kita harus memiliki sikap tolong menolong dalam kebaikan dan takwa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar